PKM Pelatihan Digital Marketing dalam Upaya Pengembangan UMKM Berbasis Teknologi di Desa Bucor Kulon Kabupaten Probolinggo
Keywords:
umkm, pelatihan, pendampingan, digital marketingAbstract
Program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan meningkatkan pemahaman pelaku UMKM Batik Pancor Emas di Desa Bucor Kulon mengenai pemasaran digital melalui pelatihan dan pendampingan digital marketing. Dalam prakteknya, UMKM belum memiliki jaringan pemasaran khusus melalui market place. Digital marketing, khususnya melalui platform TikTok Shop, dipilih sebagai media promosi karena memungkinkan UMKM untuk menjangkau konsumen yang lebih luas dan spesifik. Program dimulai dengan survei untuk mengidentifikasi kebutuhan dan pemahaman dasar UMKM terhadap digital marketing. Pelatihan meliputi pembuatan akun, pengunggahan produk, hingga optimalisasi fitur TikTok Shop untuk menjangkau audiens yang tepat. Hasil pelatihan menunjukkan antusiasme tinggi dari peserta serta peningkatan pemahaman mereka dalam menggunakan platform digital untuk mempromosikan produk. Program ini diharapkan dapat membantu UMKM Batik Pancor Emas dalam meningkatkan daya saing di pasar nasional maupun internasional.
Downloads
References
Alfayed, E., Ramadeli, L., Agnestasia, R., Amalina, V., Swid, Z. H. O., & Riofita, H. (2023). Analisis Strategi Pemasaean Dan Penjualan E-Commerce Pada Tiktokshop. Jurna; Ekonomi Manajemen Dan Bisnis, 1(2), 195–2021.
Arumsari, N. R., Lailyah, N., & Rahayu, T. (2022). Peran Digital Marketing dalam Upaya Pengembangan UMKM Berbasis Teknologi di Kelurahan Plamongansari Semarang. SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Seni Bagi Masyarakat), 11(1), 92. https://doi.org/10.20961/semar.v11i1.57610
Atmojo, M. E., & Kusumo, M. P. (2022). Pemberdayaan UMKM Melalui Pemanfaatan Teknologi Informasi. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(2), 378–385. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v6i2.8214
Muntazori, A. F., Listya, A., & Qeis, M. I. (2019). Branding Produk UMKM Pempek Gersang. Jurnal Desain, 6(03), 177. https://doi.org/10.30998/jd.v6i3.4252
Oktaviani, F., Sariwaty, Y., Rahmawati, D., Nf, A. G., & N, D. R. (2018). Penguatan produk UMKM “Calief” melalui strategi branding komunikasi. Jurnal Abdimas BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 348–354.
Rahmadhani, U., Purnomo, D., & Pujianto, T. (2021). STRATEGI PROMOSI DALAM MENINGKATKAN BRAND AWARENESS MELALUI MEDIA SOSIAL INSTAGRAM PADA STARTUP TRAFEEKA COFFEE. Jurnal Ekonomi Pertanian Dan Agribisnis (JEPA), 5, 377–389.
Rahmah, Z., Rahmah, Y., Purnama, C., Fatmah, D., & Rahmah, M. (2022). Strategi Peningkatan Pemasaran Melalui Media Sosial Terhadap Umkm Di Desa Kintelan. 04(01), 1–23.
Ranti, R. F., Nuraini, P., & Firmansyah, R. (2022). Strategi Promosi pada Aplikasi TikTok Shop untuk Meningkatkan Penjualan UMKM. Jurnal Ekonomi Perjuangan, 4(2), 76–80. https://doi.org/10.36423/jumper.v4i2.1121
Trulline, P. (2021). Pemasaran produk UMKM melalui media sosial dan e-commerce. Jurnal Manajemen Komunikasi, 5(2), 259. https://doi.org/10.24198/jmk.v5i2.32746
Sulistiyanto, S., & Pratama, A. F. (2023). PKM pada Pengrajin Anyaman Bambu di Paiton dengan Pembuatan Smart Gazebo Solar Panel. Media Pengabdian Kepada Masyarakat (MPKM), 2(01), 1-8.
Veranita, M., Almamalik, L., & Ikhsan, S. (2022). Pemanfaatan Pemasaran Melalui Media Sosial oleh UMKM Di Era Pandemi. Coopetition : Jurnal Ilmiah Manajemen, 13(1), 89–96. https://doi.org/10.32670/coopetition.v13i1.590
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Ratri Enggar Pawening, Siti Wulandari, Luluk Muzayanah, Siti Rozidah Kamilah (Author)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.